Selasa, 10 Januari 2012

usaha warnet mengapa tidak


menurut saya usaha warnet saat ini sangat menggiurkan terlebih saat ini jasa internet saat ini sangat dibutuhkan masyarakat.modal awal taruh lah  Rp.50.000.000.- ditambah modal nekad mengajak temen yang mahir di bidang komputer untuk merakit pecahan menjadi barang jadi, hingga mendapatkan 20 unit komputer plus sewa tempat.

keahlian dalam merakit komputer memang di bilang modal penting terlebih jasa perakitan atao teknisi saat ini bayaranya bertarif diatas Rp.2.000.000.- untuk menekan biaya sekecil mungkin maka saya membeli pecahan dan merakitnya sendiri dengan begitu maka modal bisa di tekan dan hasil rakitan bisa di maksimalkan.

kita harus pintar mencari peluang, kita juga harus pintar mencari tempat penjualan hardware yang murah tapi berkualitas kalo di bandung coba cari di pusatnya yaitu kiara condong, kalo kita membeli dari pusatnya langsung  kemungkinan akan lebih murah,dan lebih lengkap asesorisnya.

sasaran pasar pun harus benar benar dipertimbangkan melakukan survei dan pengamatan, untuk lokasi juga sangat penting pilih tempat yang kira kira banyak pengguna internetnya contoh..sekitar kampus atao sekitar lingkungan sekolah yang membutuhkan jasa internet.dibawah ini ada contoh tabel keuntungan sebuah warnet yang mungkin bisa di jadikan contoh sebagai pertimbangan anda saat anda  mau membuka usaha sebuah warnet tersebut...!!!


Pemasukan warnet
pengeluaran
keuntungan
Sewa internet 20 unit
Rp.20.000.000.-
Speedy telkom
Rp.1.700.000.-
pemasukan
Rp.21.000.000.-
Soft drink &snack
Rp.1.000.000.-
listrik
Rp.1.000.000.-
pengeluaran
Rp.6.200.000.-


maintenance
Rp Rp.1.000.000.-

.


Gaji pegawai
Rp Rp.1.500.000.-

.


Lain2 cadangan
Rp. Rp.1.000.000.-


total
Rp.21.000.000.-
total
Rp.6.200.000.-
total
Rp.14.800.000.-

 jadi total keuntungan tiap bulan yang diperolah warnet Rp.14.800.000.-
permasalahan yang banyak di temui di usaha warnet adalah masalah virus komputer, di indonesia banyak sekali virus ganas dan sangat rawan kita harus continyu meng up date anti virus kita.malah tidak jarang ada sistem yang saling hack antara satu warnet dengan warnet lainya antisipasinya yaitu semua ada di soft ware anti virusnya.

yang perlu diperhatikan untuk masa yang akan datang sepertinya kita sebagai owner harus bisa mengikuti selera konsumen termasuk pendekorasian tempat, anak muda itu maunya tempat yang nyaman, bersih, dan tersedia cemilan ataopun soft drink, untuk menarik perhatian mau tidak mau kita harus berusaha mendekorasi tempat seperti yang mereka inginkan.

semoga bermanfaat http://saatnya-kreatif.blogspot.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar